You are currently viewing Persiapan Penilaian Pembangunan Zona Integritas FPIPS

Persiapan Penilaian Pembangunan Zona Integritas FPIPS

Sehubungan dengan dilaksanakannya penilaian pembangunan Zona Integritas FPIPS Universitas Pendidikan Indonesia, pada 20 Agustus 2021 diadakan kegiatan Persiapan Penilaian Pembangunan Zona Integritas FPIPS secara daring. Kegiatan ini sebagai persiapan unit di lingkungan Universitas Pendidikan Indonesia dalam rangka penilaian pembangunan Zona Integritas FPIPS. (ATY)